7 Buah Bisa Turunkan Tekanan Darah Tinggi, Simak Jenisnya

Buah pisang merupakan salah satu yang bisa dikonsumsi untuk menurunkan tekanan darah tinggi bagi penderitanya. Sumber Foto: www.klikdokter.com--

BACA JUGA:Perlindungan dari Pinjol Ilegal, Berikut Tiga Langkah Kominfo

7.Buah Nanas

Buah yang terakhir yang diyakini mampu menurunkan tekanan darah tinggi pada manusia yakni buah nanas. Sebab, dalam buah nanas terdapat kandungan kalium yang kaya, mineral yang sangat bermanfaat bagi individu yang menderita hipertensi.

Kandungan kalium yang tinggi dalam nanas dapat membantu memperlebar pembuluh darah. Sehingga meningkatkan aliran darah dan mengurangi risiko penyempitan pembuluh darah.

Demikianlah rangkuman tentang tujuh jenis buah yang mampu menurunkan tekanan darah tinggi bagi manusia. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan