SMAN 4 Kaur Rutin Senam Sehat, Emilia Septi: Upaya Tingkatkan Imun

SENAM: SMAN 4 Kaur di Kelurahan Kaur Utara olahraga senam sehat, Sabtu 27 April 2024.-IST/RKa Bahman Hadi-

Kegiatan senam juga sering digelar di sekolah dan sudah menjadi kegiatan yang rutin. Ini dilakukan untuk menciptakan suasana yang penuh rasa kekompakan dan kebersamaan.

BACA JUGA:Dengan Dana Pelajar, Modifikasi Ini Bikin Skutik Makin Bertenaga, Cuma 150 Ribu

Agar siswa dan guru tetap terjalin kerja sama yang lebih baik lagi. Guna menuju sekolah yang lebih maju dan dapat menumbuhkan semangat siswa untuk semakin giat belajar. 

“Dengan tubuh yang sehat dan semangat yang kuat, maka kegiatan belajar dan mengajar dapat mengalami peningkatan,” harapnya.

Terpisah, Guru Bahasa Indonesia dan Sastra Imawan Iryadi, M.Pd menjelaskan, kegiatan senam untuk mengajak siswa agar hidup sehat. Begitu juga dengan belajar harus lebih tekun dan bersungguh-sungguh.

“Senam bersama yang penuh rasa semangat guna menciptakan suasana di sekolah lebih nyaman dan tentram  menuju sekolah yang berprestasi,” jelasnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan