TERBUKTI AMPUH! Tips Hindari Kulit Berjerawat dan Kusam
Ilustrasi Stress - Tips Hindari Kulit Berjerawat dan Kusam--
RADAR KAUR BACAKORAN.CO – Stres adalah gangguan pada tubuh dan pikiran yang disebabkan oleh perubahan dan tuntutan hidup.
Baik dipengaruhi lingkungan maupun penampilan di dalam lingkungan tersebut.
Mengutip dari sumeks.disway.id, saat berada dalam kondisi stres, otak akan merangsang pelepasan hormon stres seperti kortisol, adrenalin dan norepinefrin.
Hormon-hormon ini dapat berdampak negatif pada kulit.
BACA JUGA: Selain Menyehatkan, Teh Manis Ternyata Baik untuk Mental
Selain itu bisa juga menyebabkan peningkatan keringat, perubahan sistem kekebalan yang dapat menyebabkan peradangan dan penurunan aliran darah yang dapat menyebabkan munculnya jerawat dan ruam.
Terlebih lagi untuk perempuan, jika perempuan sudah stres sangat berpengaruh pada hormon, itulah mengapa jika stress berlebihan akan muncul beberapa dampak seperti.
Insomnia, sakit kepala, gangguan kepribadian, gangguan kecemasan, depresi.
Tak hanya itu, saat kondisi pikiran menjadi stress akan sangat berpengaruh dengan kondisi kulit, sehingga terlihat kusam dan wajah menjadi tidak bercahaya.
BACA JUGA: Guru PPPK Bisa Jadi Kepsek, Simak Syarat dan Aturan Mainnya
BACA JUGA: Curiga Seseorang Pakai Ilmu Pelet? Perhatikan Cirinya
Jika memiliki pikiran yang tenang dan bahagia akan mempengaruhi kondisi kulit wajah menjadi terlihat lebih bercahaya sehingga menambahkan kepercayaan diri.
Namun jika sebaliknya yaitu memiliki pikiran yang stress bahkan tertekan, kulit akan mengalami berbagai macam masalah yaitu dimulai dari munculnya jerawat hingga ruam kemerahan.
Berikut beberapa ciri-ciri yang dapat menjadi tanda kulit mengalami stress: