Cukup Ijazah SMA! Anda Bisa Kerja di PT Sucofindo untuk Posisi Ini

PT Sucofindo buka Loker posisi admin support.-Sumber foto : koranradarkaur.id-

KORANRADARKAUR.ID – PT Sucofindo buka Lowongan Kerja (Loker) posisi sebagai admin support lulusan SMA boleh mendaftar.

Bagi kalian sedang mencari Loker di pabrikan salah satu perusahaan yang bergerak dibidang inspeksi, pengujian, sertifikasi, konsultasi dan pelatihan.

Bagi Anda yang ingin bekerja di PT Sucofindo informasi ini sangat menarik untuk Anda lihat.

PT Sucofindo memiliki kantor cabang yang luas di Indonesia.

Selain di Indonesia, PT Sucofindo juga memiliki cabang di Kuala Lumpur tepatnya di Malaysia, Singapura dan masih ada lagi.

Dengan adanya cabang ini PT Sucofindo agar dapat memperkuat posisinya sebagai perusahaan pemeriksaan, pengujian dan sertifikasi secara global.

Nah, kabar baiknya PT Sucofindo ini sedang membuka rekrutmen bagi calon karyawan yang sedang membutuhkan pekerjaan.

Loker yang ada di  perusahaan ini boleh didaftar bagi kandidat lulusan SMA. 

Dengan begitu dikutip batastimor.com, bagi Anda yang minat bekerja, posisi yang dibuka oleh perusahan tersebut ialah Admin Support.

BACA JUGA:Alfamart Group Sedang Buka Loker untuk Semua Jurusan, Minat Silahkan Daftar!

BACA JUGA:Loker Relawan Makan Bergizi Gratis Dibuka Pemerintah, Ini Syarat dan Cara Mendaftar

Penting untuk Anda ketahui tugas dan tanggung jawab admin support bervariasi tergantung dengan pekerjaan perusahaan.

Beberapa contohnya yaitu:  

  • Dukungan Teknis: yang memberikan bantuan teknis kepada pengguna baik itu diluar maupun dalam dengan melalui telepon, email atau chat.

  • Manajemen Perangkat Keras dan Perangkat Lunak: Tugas ini dapat memastikan perangkat keras dan perangkat lunak dalam kondisi baik dan berfungsi dengan baik. 

  • Dukungan Jaringan: Dapat memastikan jaringan komputer berfungsi dengan baik. 

  • Manajemen Data: Memulihkan data dan memastikan keamanan data.

Tanggung Jawab:

  • Keamanan Data: Menjaga kerahasiaan data perusahaa. 

  • Keandalan Sistem: Memastikan sistem komputer.

  • Kepuasan Pelanggan: Memberikan layanan yang ramah dan profesional kepada pengguna.

  • Ketersediaan Layanan: Memastikan layanan teknologi informasi tersedia kapan pun dibutuhkan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan