34 Kafilah MTQ Kaur Dilepas, Ini Pesan yang Disampaikan Bupati

Senin 03 Jun 2024 - 17:53 WIB
Reporter : Ujang Tamarozi
Editor : Dedi Julizar

Dari jumlah yang itu, peserta berangkat dari Kabupaten Kaur sebanyak 21 kafilah.

Sedangkan 13 kafilah berangkat dari Kota Bengkulu, karena saat ini mereka sedang menempuh pendidikan di Provinsi Bengkulu.

Seluruh peserta sudah mengikuti pembinaan selama satu bulan, sebelum perlombaan akan dilaksanakan.

BACA JUGA:Dikontrak 5 Tahun, 231 PPPK Formasi 2023 Telah Terima SK

Lanjutnya, kafilah Kabupaten Kaur akan mengikuti tujuh cabang lomba dari sembilan cabang yang dilombakan. Adapun tujuh cabang lomba mulai dari seni baca Al-Qur’an, Qiraat Qur’an, Hifzil Qur’an, Tafsir Qur’an, Fahmil Qur’an dan Syarhil Qur’an.

Dengan persiapan yang ada, besar harapan kafilah Kabupaten Kaur bisa menjadi yang terbaik. Terlebih pada MTQ sebelumnya Kabupaten Kaur menjadi juara umum.

“Untuk seluruh peserta saat ini semaunya sudah siap dalam kegiatan MTQ tingkat Provinsi Bengkulu. Harapan kami, peserta yang menjadi utusan Kabupaten Kaur bisa menjadi yang terbaik dalam MTQ ke ke-XXXVI tingkat Provinsi Bengkulu Tahun 2024 yang dilaksanakan di Kabupaten Bengkulu Utara,” tutupnya. 

Kategori :