Kaya Akan Manfaat, Begini Cara Membuat Sirup Jahe Ala Rumahan

Manfaat dan cara membuat sirup jahe ala rumahan-Sumber foto: timenews.co.id-

- Setelah dipotong atau di parut siapkan panci dan masukan air ke dalam panci

- Jika sudah tunggu hingga mendidih, jika sudah mendidih masukan irisan jahe 

- Setelah itu gunakan api sedang untuk merebus jahe

- Tunggu sekitar 20-30 menit

- Jika sudah sekira sudah sedikit merosot airnya tambahkan gula secukupnya kedalam rebusan jahe 

- Setelah itu aduk hingga gulanya larut

- Setelah sekira jahenya sudah masak angkat lalu saring dengan penyaringan

- Jika sudah disaring, ambil air rebusan tadi lalu tambahkan lemon secukupnya

- Jika sudah bungkus sirup dengan menggunakan botol

- Lalu sirup jahe siap di konsumsi.*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan