Polisi Ingatkan Masyarakat Jangan Bakar Hutan Sembarangan, Ini Sanksinya

KARHUTLA: Polisi ingatkan masyarakat jangan bakar hutan, Anggota Polsek Tanjung Kemuning dan warga perlihatkan spanduk larangan Karhutla. -IST/RKa Bahman Hadi-

BACA JUGA:Kini Petani Sawit Bahagia, Harga TBS Sedang Membaik,

Pemdes dan warga sangat senang ajakan jangan bakar hutan dan lahan.

Terpisah, Kades Padang Kedondong Wigio menuturkan, dengan ada sosilisasi dari pihak Polsek, selaku Pemdes dan juga warga mengucapkan terima kasih.

Karena apa yang sudah dilakukan tidak lain untuk mengajak warga untuk menjaga kelestarian hutan.

Camat Tanjung Kemuning Dyki Marianto, S.Si, M.AP  mangakui, kegiatan yang rutin dilakukan oleh pihak Polsek guna bersama melestarikan alam, supaya lingkungan aman. 

"Bila ada yang menyalahi aturan mohon pihak Polsek melakukan tindakan tegas," pungkasnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan