Kehadiran Islam di Tanah Sunda, Prabu Siliwangi Punya Peran Vital, Ini Sejarahnya

Prabu Siliwangi berperan dalam penyebaran Islam di tanah Sunda.-Sumber gambar: disway.id-

Prabu Siliwangi merupakan nama gelar, karena masyarakat Jawa Barat pada umumnya sungkan untuk langsung menyebut nama sang tokoh. 

Prabu Siliwangi kecil bernama Pangeran Pamanah Rasa yang lahir di Keraton Surawises Kawali, Kabupaten Ciamis, sekitar tahun 1411. Dia wafat pada akhir Desember 1521 di Pakuan (sekarang Kota Bogor) 

Ia bertahta sebagai Raja Sunda Galuh (Pakuan Pajajaran) selama 39 tahun, yaitu mulai tahun 1482 hingga 1521, berkedudukan di Pakuan (Bogor). 

Semoga artikel ini bermanfaat.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan