2024, Ada 27 Event Pariwisata di Bengkulu, Juni Dilaksanakan di Kaur

Kalender Event Pariwisata tahun 2024 yang baru saja dirilis Dinas Pariwisata Provinsi Bengkulu. Foto IST/RKa.--

BENGKULU - Setelah ditunggu-tunggu oleh masyarakat Provinsi Bengkulu.

Kalender Even Pariwisata tahun 2023 akhirnya dirilis Dinas Pariwisata Provinsi (Disparprov) Bengkulu, Rabu 28 Februari 2024.

Kepala Disparprov Bengkulu Murlin Hanizar, SP, M.Si menyampaikan, dalam Kalender Event Pariwisata di Provinsi Bengkulu yang baru saja diumumkan.

Tercantum jadwal beragam jenis event yang dilangsungkan sepanjang tahun 2024. Ragam acaranya seperti seni budaya, ekonomi kreatif, musik, hingga pesta olahraga yang digelar di seluruh kabupaten/kota di Bumi Rafflesia.

BACA JUGA:PPPK 2023 Belum Gajian, Sekdaprov Bilang Begini

BACA JUGA:BPN Kaur Lakukan Penyuluhan Restribusi Tanah, Perhatikan Tujuan Utamanya

Secara total ada 27 event yang dilangsungkan sejak bulan Februari-November 2024.

"Jadwal semua event yang akan digelar sepanjang tahun 2024 semuanya tertulis. Evennya beragam, mulai dari seni budaya hingga pekan olahraga. Dengan adanya Kalender Event Pariwisata ini, bisa jadi acuan bagi wisatawan yang ingin berlibur di Provinsi Bengkulu," ujar Murlin Hanizar. 

Dirinya berharap, adanya ragam event yang dilangsungkan di berbagai tempat di Provinsi Bengkulu ini.

Mulai dari pusat kota, pinggir pantai, hingga desa wisata.

BACA JUGA:Dukung Visi Misi Bupati, Ini Langkah TP-PKK di Kabupaten Kaur

Diharapkan mampu membangkitkan sektor pariwisata di Provinsi Bengkulu.

Hal ini sejalan dalam meningkatkan roda perekonomian, sehingga dapat mensejahterakan masyarakat di Bumi Rafflesia.

Kepala Disparprov lalu membeberkan, beberapa jadwal yang tertulis dalam Kalender Event Pariwisata tahun 2024. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan