Dispora Provinsi Bengkulu Usulkan Habib Terima Reward
Editor: Dedi Julizar
|
Senin , 30 Dec 2024 - 20:51
Kepala Dispora Provinsi Bengkulu H Ika Joni Ikhwan, SE, MM--
Dia juga berharap, kedepannya Habib tetap bisa meningkatkan prestasinya dan membanggakan Provinsi Bengkulu di tinggkat lainnya.
"Prestasi ini kita harapkan tidak berenti sampai disini, tentu habib kita doakan dan suport untuk bisa berprestasi ketingkat yang lebih tinggi lagidi tingkat multi event," pungkasnya. *