Mudah Dibuat dan Hemat Biaya, 8 Ide Minuman Ini Cocok Saat Lebaran

Kamis 11 Apr 2024 - 09:36 WIB
Reporter : Riska Ayu Kurniati
Editor : Daspan Haryadi

6. Jahe Hangat

Minuman herbal ini selain mengandung banyak mineral,juga berfungsi mendukung bakteri yang baik dalam saluran pencernaan dan melindungi tubuh dari peradangan.

Untuk membuatnya, cukup parut jahe dan campurkan gula merah halus. Setelah jahe matang, saring untuk menyingkirkan ampasnya, dan minuman jahe hangat siap untuk dinikmati.

7. Susu Almond

Susu almond kaya akan vitamin E dan omega 9, dan sangat rendah kalori. Selain itu susu almod dikenal sebagai sumber protein yang menyehatkan. Anda bisa membeli susu almond atau membuatnya sendiri di rumah.

8. Air Mineral

Air adalah cairan yang tepat untuk tubuh manusia. Itu sebabnya anda tidak boleh melewatkan air mineral untuk dihidangkan saat lebaran. Anda juga bisa menambahkan es batu untuk membuatnya lebih segar. 

Itulah beberapa minuman yang enak, menyegarkan dan menyehatkan yang cocok untuk disajikan saat lebaran. 

Kategori :