7 Resep Takjil Buka Puasa, Dijamin Jualan Paling Laris

Sabtu 16 Mar 2024 - 19:27 WIB
Reporter : Bahman Hadi
Editor : Dedi Julizar

 

Cara membuat es cincau hitam biji selasih

- Rendam biji selasih 2-3 jam, iris cincau bentuk kotak atau bisa juga diserut.

- Tuang air, susu kental manis, dan sirup sesuai selera. Masukkan cincau ke dalam gelas. Lalu

- Tambahkan es agar lebih segar. 

4. Resep pisang cokelat lumer

Makanan yang satu ini sangat cocok menemani berbuka puasa. 

Bahan pisang cokelat lumer

5 buah pisang uli matang

15 lembar kulit lumpia

Saus cokelat merek apa saja

Cara membuat pisang cokelat lumer

-Siapkan kulit lumpia, letakkan pisang dan tambahkan satu sendok saus cokelat.

-Gulung kulit lumpia dan rekatkan menggunakan adonan kuning telur.

-Goreng di atas minyak panas. Tunggu hingga kecoklatan, angkat, dan tiriskan.

 BACA JUGA:Dukcapil Kaur Kembali Terima Blangko e-KTP, Segini Banyaknya

Kategori :