8 Ketentuan MenPAN - RB untuk Guru Swasta Jika Ingin Melamar PPPK 2024, Cek di Sini

Selasa 10 Sep 2024 - 07:01 WIB
Reporter : Etika Larasati
Editor : Dedi Julizar

4. Pelamar JF guru pada pengadaan PPPK tahun 2024 wajib memiliki kualifikasi pendidikan paling rendah sarjana atau D-IV atau sertifikat pendidik.

5. Seleksi komptensi bagi pelamar prioritas menggunakan hasil seleksi tahun 2021.

6. Pelamar dinyatakan lulus seleksi jika berperingkat terbaik.

7. Penentuan pelamar yang lulus seleksi berperingkat terbaik meliputi.

  • Pelamar prioritas
  • Guru eks THK II
  • Pegawai yang terdaftar di database BKN dan aktif bekerja pada instansi pemerintah
  • Guru tenaga honorer yang terdaftar di data pokok pendidikan (Dapodik) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemdikbudristek) dan aktif mengajar paling sidikit 2 tahun atau 4 semester secara terus-menerus di instansi tempat mengajar.
  • Lulusan pendidikan profesi guru (PPG)

8. Urutan bagi pelamar prioritas berlaku ketentuan sebagai berikut.

  • Guru eks THK II
  • Guru non ASN
  • Lulusan PPG
  • Guru swasta. ***
Kategori :