Harga Baru Honda PCX 160, Penasaran Cek di Sini

Motor baru Honda PCX Khusus wilayah Palembang ini harganya. -Sumber foto: oto.com-

KORANRADARKAUR.ID – Harga Baru Honda PCX 160, Penasaran Cek di Dini Memasuki awal tahun 2023 salah satu motor terbaru Honda PCX160 tidak mengalami kenaikan harga alias harga tetap sama. 

Hal ini berdasarkan update pricelist yang dibagikan Dealer Honda di per Januari. 

Penyesuaian harga motor baru yang dibagikan Honda per Januari 2024 ini tidak berlaku untuk Honda PCX 160. 

BACA JUGA:Nomor 6 Sering Salah, Berikut 10 Fungsi Tanda Lampu Mobil

Baik tipe CBS maupuni ABS karena harga masih tetap sama seperti bulan Desember 2023. 

Dikkutip dari bacakoran.co, harga motor baru Honda PCX 160 untuk wilayah kota palembang ditawarkan dengan harga Rp 32 juta hingga Rp 36 juta tergantung tipe yang kamu pilih. 

Namun, harga tersebut berlaku di sekitar kota Palembang saja untuk wilayah lain kamu dapat langsung mengeceknya di halaman resmi Honda.

Dalam pembelian unit baru Honda PCX 160 kamu dapat menyiapkan uang muka (DP) mulai Rp 3,5 jutaan dengan besaran angsuran yang diperoleh mulai Rp 1 jutaan per 35 bulan. 

BACA JUGA:Kembali Hadir, Honda Kirana Tahun 2024 Tampil Beda, Simak Spesifikasinya

Berikut simulasi pembelian kredit Honda PCX160 terbaru Mei 2024 

1. Honda PCX160 CBS 

Harga Rp 32.67 juta dengan DP Rp3,5 juta serta pembayaran tempo 35 bulan besaran angsuran yang harus di bayar Rp 1,39 juta.  

2. Honda PCX160 ABS  

Harga Rp 36,08 juta dengan DP Rp4 juta serta pembayaran tempo 35 bulan besaran angsuran yang harus di bayar Rp 1,55 juta.  

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan