Menghadapi Hari Raya Idul Fitri, Sukarami 2 Salur BLT-DD

SALUR : Kades Sukarami 2 Kecamatan Kelam Tengah didampingi Sekcam dan para undangan salurkan BLT-DD, Senin 25 Maret 2024. Sumber foto: IST/RKa --

BACA JUGA:Di Kaur, Bangunkan Sahur dengan Salawat dan Berzikir

Program tersebut merupakan yang diutamakan Pemdes dalam membantu perekonomian warga yang kurang mampu.

Mereka sangat layak menerima bantuan setidaknya dapat meringankan bebannya.

“Utamakan program yang mendesak untuk perekonomian warga. Lalu akan melanjutkan program untuk kepentingan umum yang dapat mensejahterakan warga,” ucapnya.

Perlu diketahui, KPM memerima bantuan dari awal Pemdes sudah melakukan pendataan tahun 2023 lalu.

BACA JUGA:MENGERIKAN! Predator Siswi dan Anak Bawah Umur Hantui Masyarakat BS, Polisi dan Dewan Minta Lakukan Ini

Sehingga apa yang diberikan tepat sasaran dan tidak menjadi temuan dikemudian hari.

Lantaran mereka keluarga yang sangat layak dapat BLT-DD.

“Gunakan bantuan yang bermanfaat untuk kebutuhan yang mendesak. Utamakan kebutuhan dapur,” cetusnya. 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan