Diskonnya Bikin Kaget, New Grand Vitara Hybrid Mobil Mewah Tapi Murah
New Grand Vitara hybrid mobil mewah kini laris manis di pasar otomotif. Sumber foto: Koranradarkaur.id--
KORANRADARKAUR.ID – Suzuki New Grand Vitara hybrid terbaru 2025 merupakan mobil mewah tapi harganya sangatlah murah banget.
Bahkan diskonnya bikin anda terkejut mencapai Rp 50 jutaan. Mobil ini juga irit bahan bakar dan ramah lingkungan.
Suzuki yang satu ini memang tangguh dapat menembus dengan nyaman antar kota, terkeal lebih bertenaga. Mobil sport utility vehicle (SUV) dengan tampilan bikin anda makin tertarik.
Di jalanan akan jadi pusat peratian dengan warnanya yang yang cantik.
Suzuki New Grand Vitara hybrid dengan salah satu warna yang banyak digemari ada warna biru. SUV compact dari Suzuki ini dari depan sampai belakang sangatlah mewah.
BACA JUGA:WAW! Mobil Suzuki Grand Vitara Mobil Mewah, Diskonnya Besar Tak Ada Lawan
Bahkan dengan tampilannya membuat mobil ini laris manis.
Kini lagi banyak diskonnya untuk Grand Vitara untuk harganya makin membuat ada terkejut. Dengan fiturnya juga desainnya dengan chrome-chrome yang manis.
Sudah punya lampu full LED bahkan headlampnya, DRL LED dengan ring 17 dengan velgnya dual tone ground clearancenya 210.
Untuk dibawa ke luar kota gak perlu khawatir dengan mobil terbaru ini.
Mobil mewah ini juga ada panoramic sunroof dan ada panel dan terasa mewah banget dan untuk door trimnya juga tersedia fitur-fitur yang lengkap.
BACA JUGA:All New Grand Vitara Hybrid Harga Promo dan Bunga 0 Persen, SUV Compact ini Sedang Laris Manis
Kemudian ada cruise control terus juga ada wireless charging dengan tranmisi enam percepatan. Fasilitas bluetooth dan audio switch, head up display dan sudah auto dimming.
Mobil mewah ini lengkap dengan head unitnya 9 inci salah satu yang paling besar di kelasnya. Dengan connect Apple carplay dan juga Android auto, ac sudah lengkap dan juga ada heater hingga 32 derajat.