Bahkan beliau merupakan pendiri tentara sukarela muslimin pada kala itu di Jawa dikenal dengan nama Hizbullah sebagai tentara rakyat. Zaman penjajah begitu berperang dalam memperjuangkan kemerdekaan.
2.KH Ahmad Dahlan
Ulama yang selalu dikenang oleh rakyat Indonesia atas jasanya dan perjuangannya dalam merebut kemerdekaan.
Beliau merupakan pendiri Muhammadiyah dan aktif berperan dalam organisasi. Begitu peduli pada pendidikan dan masalah sosial.
Bahkan Muhammadiyah merupakan sebagai tempat untuk melaksanakan misi tersebut untuk kepentingan rakyat Indonesia.
Beliau mendapat gelar pahlawan nasional oleh pemerintah karena sudah berjasa pada Negara. Pendidikan saat itu begitu maju dan hingga kini pendidikan semakin maju.
3.KH Zainal Mustafa
Mendapat gelar seorang pahlawan nasional karena sudah berbakti dan begitu berjasa pada Negara. Beliau lahir di Singaparna, Tasikmalaya. Masa perjuangan melawan penjajah Belanda sempat ditangkap dan dipenjara.
Pendiri Pondok Pesantren Sukamanah ini merupakan pejuang yang berani menentang tentara Belanda dan Jepang. Pada akhirnya beliau meninggal di Ancol, Jakarta tahun 1944. *