Hilangkan Penat! Ini Wisata Danau Tercantik di Bengkulu, Cocok Tempat Santai Bareng Keluarga

Selasa 30 Jul 2024 - 17:01 WIB
Reporter : Rohidi Efendi
Editor : Dedi Julizar

KORANRADARKAUR.ID - Ingin hilangkan penat, ini wisata danau tercantik di Bengkulu, cocok tempat santai bareng keluarga tercinta.

Wisata alam bukan hanya berupa pegunungan, pantai dan subgai saja. Namun, wisata alam juga bisa berupa danau ataupun semacamnya.

Setiap penjuru Indonesia sendiri, banyak sekali tersimpan danau yang indah dan dijadikan wisata oleh pemerintah ataupun masyarakat setempat.

Seperti halnya di Provinsi Bengkulu, ada banyak danau yang dikelola menjadi destinasi wisata yang cantik, dan sangat insah dipandang.

BACA JUGA:Update Harga Emas 30 Juli 2024 Turun Rp 2000 Per Gram

BACA JUGA:Buruan Daftar Festival Olimpiade Sains dan Bahasa, Gratis 100% dan Ada Hadiah Menariknya Loh!

Bahkan, beberapa wisata danau ada yang memiliki keindahan yang dijamin bikin betah, juga sekaligus bikin hilanh penat bagi siapa saja yang datang.

Tidak heran, banyak wisatawan dari masyarakat lokal maupun luar daerah yang datang ke Bengkulu ini hanya untuk menikmati langsung keindahan danaunya.

Dilansir dari laman, liputan6.com, ingin hilangkan penat, ini wisata danau tercantik di Bengkulu, cocok tempat santai bareng keluarga tercinta.

1. Danau Mas Harun Bastari

Rekomendasi yang pertama wisata danau tercantik di Bengkulu, cocok tempat santai bareng keluarga tercinta dan hilangkan penat yakni, Danau Mas Harus Bastari.

Wisata danau yang pertama ini lokasinya berada di Desa Karang Jaya Kecamatan Selupu Rejang Kabupaten Rejang Lebong Provinsi Bengkulu.

2. Danau Dendam Tak Sudah

Rekomendasi yang kedua wisata danau tercantik di Bengkulu, cocok tempat santai bareng keluarga tercinta dan hilangkan penat, Danau Dendam Tak Sudah.

Wisata danau yang satu ini lokasinya beralamat di Kelurahan Dusun Besar Kecamatan Singaran Pati Kota Bengkulu Provinsi Bengkulu.

Kategori :