2 Desa di Banyuasin Penghasil 79 Juta Ton Batu Bara, Ini Lokasinya

Minggu 31 Mar 2024 - 17:49 WIB
Reporter : Etika Larasati Kontesa
Editor : Dedi Julizar

Desa Rantau Bayur juga menghadapi tantangan infrastruktur dan akses layanan publik yang terbatas.

Wilayah ini diketahui cukup sulit untuk ditelusuri melalui internet, pasalnya tidak ditemukan catatan resmi mengenai tahun berdirinya.

Sejarah desa ini juga menarik, dengan banyak penduduk pendatang pada zaman dulu sehingga desa ini lebih dikenal dengan sebutan Pondok.

Orang-orang yang berdatangan itu menyelamatkan diri dari ancaman perang. Kala itu, kebanyakan pendatang berasal dari Palembang. 

Kategori :