Limbah Jangkos Kelapa Sawit Menumpuk di Aliran Sungai Perumbaian, Apakah Tidak Pelanggaran?

Sabtu 16 Nov 2024 - 05:07 WIB
Reporter : Rega Jusa
Editor : Dedi Julizar

"Kami akan tindaklanjuti kalau memang persolan ini, dilaporkan masyarakat secara resmi kepada kami," ujarnya.

Hingga berita ini dikirim, pihak Perusahaan KGS belum memberikan klarifikasi mengenai limbah jangkos yang dibuang ke Sungai Perumbaian tersebut. 

"Tunggu pukul 5 nanti, kami masih ingin melakukan koordinasi dengan tim," kata Oskar humas PT KGS. *

Kategori :