Abdul Muis Pejuang Pendidikan Pencetus ITB, Intip di Sini Sejarah Singkatnya

Minggu 01 Sep 2024 - 07:15 WIB
Reporter : Bahman Hadi
Editor : Dedi Julizar

KORANRADARKAUR.ID – Abdul Muis merupakan orang yang penting dimasa penjajahan Belanda. Ia pejuang yang berani dan pintar dalam urusan masalah pendidikan.

Beliau merupakan pencetus berdirinya Institut Teknologi Bandung (ITB). Pejuang yang lahir di Sumatera Barat (Sumbar) ini sudah banyak berjasa pada Bangsa Indonesia.

Sehingga nama beliau begitu dikenal dan dikenang. Apa lagi dirinya yang memulai pendirian perguruan tinggi ITB.

Perjuangan dalam bidang pendidikan yang tidak diragukan lagi kala itu. Karena dengan kegigihannya untuk pendidikan di Indonesia dapat memajukan pendidikan yang lebih bermutu.

BACA JUGA:Prabowo-Gibran Janji Bangun 3 Juta Rumah, Berapa Kuota FLPP-nya?

Bahkan dirinya merupakan pemimpin kaum buruh di Indonesia ketika ada pemogokan. Dirinya pernah ditangkap oleh Belanda atas perbuatannya dalam membela tanah air Indonesia.

Dikutip dari laman medcom.id, perjuangan para pahlawan waktu peperangan melawan penjajah begitu berani dan tidak kenal menyerah. Mereka berusaha supaya negara ini tidak lagi ada penjajah.   

Sehingga beribu akal untuk melakukan penumpasan agar para penjajah mengakui kekalahan dan pergi meninggalkan Indonesia.

BACA JUGA:Yuk Ingat Kembali, Ini 17 Janji Prabowo dan Gibran Saat Kampanye Pilpres 2024

Dengan begitu rakyat menjadi senang dan bahagia, karena penjajah selama di Indonesia sudah berbuat diluar batas kewajaran. Bahkan banyak korban jiwa yang sengaja dihabisi oleh pasukan kompeni tersebut.

Perjuangan begitu sulit dan susah untuk melawan penjajah. Karena para penjajah dilengkapi dengan persenjataan yang begitu modern. Namun pejuang masih tetap melakukan yang terbaik agar rakyat dapat bersatu melawan penjajah.

Diceritakan dalam sejarah, begitu banyak para pahlawan yang sudah berjasa termasuk Abdul Muis. Beliau merupakan orang yang hebat dan berani memperjuangkan kemerdekaan.

BACA JUGA:Dua Pahlawan Berjasa Pada Negara Wajib Diketahui, Simak Perannya

Beliau banyak berjuang dalam bidang pendidikan. Seperti pendirian ITB atas ide dan gagasan beliau dengan cara memprovokasi tokoh-tokoh Belanda.

ITB sebelumnya bernama Technische Hogeschool dan berkat perjuangannya hingga kini ITB tetap berdiri dan semakin maju serta Berjaya. Bahkan banyak anak Indonesia yang kini mengenyam pendidikan di ITB.

Kategori :