Jangan Nikah Dini, Berisiko Bagi Kesehatan Ibu dan Anak, Anak Rawan Stunting

jangan nikah usia dini rawan resiko stunting-sumber foto: Koranradarkaur.id-

Program yang dilakukan dengan harapan dapat meminimalisir pernikahan usia tersebut sebagai kontribusi pada resiko stunting yang tidak diinginkan.

Membentuk generasi emas yang sehat dan berkembang optimal hingga tahun-tahun yang akan datang. Hindari pernikahan usia muda karena bisa berakibat fatal.

Terpisah, Kades Padang Kedondong Wigio menuturkan, apa yang sudah dilakukan pihak petugas KUA sangat positif. Dengan mengajak warga supaya tidak menikah pada usia dini. 

Hal itu, bisa menyebabkan rawan stunting anak yang dilahirkan nanti. Karena kesiapan belum matang akhirnya kurang asupan makanan yang mengandung gizi.*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan