No Tipu-tipu Club! Ini Dia Cara Membedakan Sepatu Ori dan Kw, Dijamin Nggak Bakal Terkecoh

Cara membedakan sepatu ori dan kw. Sumber foto: lifestyle.kompas.com--

6. Cek Bagian Sol Sepatu

Selain itu, sol sepatu menunjukkan perbedaan antara sepatu ori dan kw. Sepatu asli biasanya terbuat dari bahan berkualitas tinggi yang membuat anda merasa nyaman dan tidak bau dan solnya terbuat dari busa dan kain yang lembut. 

Beberapa jenis sepatu juga dirancang dengan sangat teliti. Sementara sepatu kw biasanya memiliki sol yang lebih keras dan kain di insole yang mudah terlepas saat digunakan. *

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan