LUAR BIASA! Pemilih Pemula Bengkulu Selatan 2024 Ramai, Ini Jumlahnya

Masyarakat di kabupaten bs tampak sedang melakukan proses rekam KTP-e di Dinas Dukcapil BS, Rabu 12 juni 2024.Foto: ROHIDI/RKa--

Biasanya, masyarakat luar BS yang melakukan perekaman KTP-e di Kabupaten BS karena mereka sedang menempuh pendidikan di sekolah BS. Mereka, melakukan perekaman saat pihaknya jemput bola pelayanan di sekolah.

"Meskipun dilakukan perekaman disini, untuk mencetak KTP-e tetap dilakukan di domisili masing-masing," beber sekretaris.

Disisi lain, sekretaris menambahkan, untuk menuntaskan semua masyarakat mendapatkan dokumen kependudukan. Pihaknya terus gencar melakukan pelayanan jemput bola.

BACA JUGA:Mau Kerja Indomaret? Untuk Lulusan SMA Hingga S1, Ini Linknya

BACA JUGA:Kedubes AS Buka Loker untuk 3 Posisi, Gaji Fantastis, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Adapun, pelayanan jemput bola tersebut mereka lakukan di beberapa lokasi seperti, sekolah jenjang SMA/SMK, pelayanan langsung di setiap kantor camat, hingga saat kegiatan bupati berkantor di desa alias buji'an dusun.

"Program jemput bola terus kita laksanakan. Namun, yang paling gencar dilakukan di sekolah," demikian sekretaris.

Perlu diketahui, jumlah DPT Pemilu tahun 2024 lalu 126.062 jiwa. Artinya, dari jumlah dpt Pemilu akan bertambah  3 ribuann di Pilkada tahun 2024 mendatang. *

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan