3 Motor Listrik Ini Paling Banyak Digunakan Masyarakat Indonesia, Simak Namanya
Ini 3 motor listrik paling favorit di Indonesia. Sumber foto: detik.com--
"Di sini yang menarik ekspektasi konsumen terhadap harga motor listrik ini lumayan uniform, hampir setengah dari mereka berada di level Rp 10-20 juta. Mungkin 22 persen yang ekspektasi lebih baik bisa di level Rp 20 juta sampai Rp 30 juta,” ujar Indah Tanip.
Selain itu, survey juga mengangkat karakteristik pengguna kendaraan listrik di Indonesia. Dalam survey tersebut membahas brand awareness atau ketertarikan masyarakat terhadap merek motor listrik.
“Berdasarkan hasil survey ditemukan bahwa pengguna motor listrik sudah merasa seperti memakai motor bensin. Bahkan, jarak penggunaannya juga sudah cukup jauh dalam satu kalo perjalanan,” tutur Indah.*