Rekomendasi Oli yang Tepat, Kunci Performa Optimal Mesin Suzuki APV Terbaru

Rekomendasi oli yang cocok untuk Suzuki APV terbaru. Sumber foto : arista-group.co.id--

Oli yang tepat juga dapat membantu dalam menjaga suhu mesin agar tetap stabil, mengurangi gesekan antar komponen mesin serta melindungi dari kotoran dan kerak yang dapat merusak mesin.

Bagi pengguna Suzuki APV, kekentalan oli adalah hal penting yang harus diperhatikan.

BACA JUGA:Ingin Anak Sekolah di Kota Bengkulu, Yuk Simak Skema PPDB 2024/2025 Berikut Ini

BACA JUGA:Gotong Royong Perbaiki Jembatan Gantung, Ini Pesan Warga untuk Pemerintah

Oleh karena itu, oli dengan tingkat kekentalan SAE 90 dianggap sebagai pilihan terbaik untuk Suzuki APV. 

Mempunyai kapasitas transmisi sekitar 2,7 liter, oli ini dapat membantu menjaga keseimbangan dan kinerja mesin.

Dengan memilih oli yang tepat, pemilik Suzuki APV akan memiliki pengalaman berkendara yang lebih nyaman dan efisien.

Dikutip dari radartegal.disway.id, berikut beberapa rekomendasi oli untu Suzuki APV terbaru:

1. PTT Lubricants Performa Synthetic PLUS+ SAE 10W40

PTT Lubricants Performa Synthetic PLUS+ SAE 10W40 adalah oli sintetis yang menawarkan perlindungan ekstra terhadap keausan mesin dan cocok untuk Suzuki APV terbaru yang menginginkan performa terbaik dengan tingkat kekentalan 15W40.

2. Petroasia Revol Super S-3 10W30

Oli dengan tingkat kekentalan SAE 10W30 ini adalah pilihan yang tepat untuk Suzuki APV terbaru. Oli ini memiliki keseimbangan yang baik antara pelumasan dan efisiensi bahan bakar.

3. SGO SN5w 30 Fully Synthetic

oli sintetis ini memiliki tingkat kekentalan 5W30, yang memastikan perlindungan dan kinerja yang optimal untuk Suzuki APV terbaru.

4. SGO ECSTAR 10W-40

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan