Rekomendasi Mobil MPV Bekas Pintu Geser, Banyak Disukai Konsumen Indonesia

Rekomendasi Mobil MPV bekas pintu geser. Sumber foto: tribunjualbeli.com--

1. Mazda Biante

MPV Mazda Biante bermesin 2.000 cc dengan pintu geser ini, punya harga bekas yang lumayan menarik.

Selain itu, mobil bekas Mazda Biante diklaim minim keluhan meski saat ini sudah berusia hampir 7 tahun.

2. Nissan Serena

Mobil MPV bekas dengan pintu geser cukup banyak dimintai konsumen berikutnya adalah Nissan Serena. High MPV asal pabrikan Nissan ini dibekali degan mesin berkapasitas 1.997 cc.

BACA JUGA:UPDATE! Sehari Jelang Penutupan, Pelamar PPS di Bengkulu Selatan Membludak, Tembus 707 Peserta

BACA JUGA:All New Suzuki 2024 Lagi tenar, Simak Harga Mobil Bekas AVP Awal Bulan Mei di Pasar Global

Kapasitas mesin tersebut sanggup menghasilkan tenaga maksimal 144,9 dk pada 5.600 rpm.

3. Honda Freed

Honda Freed bekas bisa jadi pilihan MPV pintu geser yang cocok untuk keluarga.

Honda Freed ini dibekali mesin 4 silinder, 1.500 cc-nya yang sama dengan kepunyaan All New Honda Jazz sudah terkenal pula keiritannya.

Dilihat sekilas, desain Freed juga masih termasuk oke di zaman sekarang, bahkan ada kesan MPV dengan bodi boxy dan kompaknya.

4. Toyota Sienta

Bicara mobil bekas di segmen MPV dengan sliding door alias pintu geser, Toyota Sienta tak bisa dilewatkan.

Dengan bentuknya yang boxy atau mengotak, tampilan eksterior Toyota Sienta bisa dikatakan tidak membosankan bagi sebagian orang. Toyota Sienta menjadi MPV pintu geser keluaran paling baru diantara pilihan lainnya.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan