3 Jenis Mobil Bagus, Walau Bekas, Berikut Harga dan Pajak Tahunannya

Honda CRV 2.0 yang bagus digunakan dalam mudik lebaran, sumber foto: honda-indonesia.com--

Mobil kedua Honda CRV 2.0 dengan transmisi otomatis tahun 2013. Generasi keempat dari Honda CRV ini menawarkan desain yang berkelas namun tetap sporty.

Mesin 2.0. Mobil ini cocok untuk kalangan menengah ke bawah dengan konsumsi BBM yang irit. Meskipun fiturnya tidak sebanyak Sportage Platinum, namun desainnya lebih berkelas dan modern

BACA JUGA:Penerimaan PPK Diperpanjang di 7 Kecamatan, Inilah Penyebabnya

BACA JUGA:Warga “Serbu” Polsek Kaur Utara, Nobar Semi Final Piala Asia U-23

Mesin R20A 2000 cc 4 silinder SOHC VTEC PGM-FI dengan tenaga 155 PS dan torsi 190 Nm. Transmisi otomatis 5 percepatan dengan penggerak roda depan.

Konsumsi BBM-nya  8-9 km/l dalam kota, 11-12 km/l kombinasi, dan bisa mencapai 13-14 km/l di tol.

Fiturnya mobil dilengkapi dengan lampu projector, rem ABS plus EBD, kunci immobilizer, dan banyak lagi.

Honda CRV menawarkan pengalaman berkendara yang nyaman dengan handling yang stabil.

BACA JUGA:Vonis Mantan Kadis PMD Nyaris Sama dengan Tuntutan JPU, Perhatikan Bedanya

BACA JUGA:Nobar Timnas U-23, Inilah Pesan Kapolres Kaur

Honda CRV 2.0 transmisi otomatis tahun 2013 dijual dengan harga sekitar Rp167 juta dengan biaya pajak per tahun sekitar Rp 5 juta.

Berikutnya mobil direkomendasikan Nissan X-Trail 2.0 dengan transmisi otomatis tahun 2015.

X-Trail t32 2.0 menawarkan desain yang elegan dan modern dengan fitur yang lengkap. Mesinnya cukup irit dengan konsumsi BBM yang rendah.

Mesin MR20DD 2000 cc 4 silinder DAC Dual CVT CS dengan tenaga 142 horse power dan torsi 200 Nm.

BACA JUGA:Hadapi HUT Kabupaten Kaur, Camat Kumpulkan Kades

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan