10 Rekomendasi Drama Korea Komedi Romantis, Simak Judul Dramanya
10 rekomendasi drama Korea yang bergenre komedi romantis. Sumber foto : www.kapanlagi.com--
Namun, karena jatuh cinta dengan seorang pria, Bok-joo secara diam-diam menurunkan berat badannya. Sang pelatih memarahinya dengan keras.
Oleh sebab itu kisah cinta pertamanya tidak berhasil sama sekali. Sebaliknya, dia semakin akrab dengan seorang atlet renang bernama Jung Joo-hyung (Nam Joo-Hyuk).
5. Strong Woman Do Bong-soon (2017)
Drama ini menceritakan tentang Do Bong Soon (Park Bo-young) adalah seorang wanita yang sangat kuat.
BACA JUGA:Audio Mercedes-Benz S350 Mewah, Ini Speaker yang Digunakan
BACA JUGA:Kulit Sensitif Masalah Umum, 5 Tips Memilih Skincare yang Tepat
Karena kemampuan luar biasanya, membuatnya menjadi bodyguard CEO perusahaan game Ah Min Hyuk (Park Minhuk). Karena ceritanya yang seru drama ini mendapatkan rating 8.2 di IMDb.
6. Business Proposal (2022)
Drama yang dibintangi oleh Kim Sejeong dan Ahn Hyo-seop, memiliki rating 8.2 di IMDb.
Drama ini menjadi viral di kalangan penggemar drakor sejak penayangannya. Penonton dibuat baper oleh cerita cinta seorang CEO muda dengan karyawan biasa perusahannya.
7. What's Wrong With Secretary Kim (2018)
Drama ini menceritakan tentang kehidupan bos dan karyawannya. Park Minyoung berperan sebagai Kim Mi-so dan Park Seo-joon berperan sebagai Lee Young-joon. Drama ini juga menerima rating yang tinggi yaitu 8.1 di IMDb.
BACA JUGA:Suzuki Brezza Ramah Lingkungan, Ini Spesifikasi dan Fitur Canggih Dimilikinya
BACA JUGA:5 Rekomendasi Drama Korea Tema Pembalasan Dendam, Ini Judulnya
8. Hospital Playlist (2020-2021)