6 Otomotif Populer April 2024, Ada Polytron Fox S, Segini Harga Jualnya di Pasaran
Motor listrik Polytron dengan harga di bawah Rp 10 juta.-Sumber foto: otomotif.disway.id-
Sementara spion dan fender depannya tidak tersisa lagi. Kerusakan akibat insiden itu kemudian diperjelas.
Terlihat pada bagian belakang mobil masih mulus, tapi sisi depan samping kanan sudah remuk.
Kemudian, banyak juga yang penasaran dengan konsumsi BBM Citroen C3 Aircross SUV.
Terkait mesin yang disematkan pada The All New C3 Aircross SUV, mengeklaim bahwa tingkat konsumsi bahan bakar minyak (BBM) pada mobil tersebut tembus 17,5 km per liter (kpl).
Artinya, dengan kapasitas tangki penuh (45 liter), Citroen mampu menempuh jarak hingga 787,5 km.
BACA JUGA:TERBARU! Honda Forza 125 cc Menawarkan Fitur-Fitur Canggih, Ini Spesifikasinya
BACA JUGA:5 Jenis Motor Satria Baja Hitam Wajib Diketahui Penggemarnya
Untuk lebih lengkap mengutip dari otomotif.kompas.com berikut ini deretan artikel otomotif terpopuler pada per Kamis 25 April 2024
1. Polytron Pastikan Jual Motor Listrik di Bawah Rp 10 Juta
Polytron EV bakal punya motor listrik dengan harga di bawah Rp 10 juta. Saat ini produk paling murah Polytron adalah Fox S, dibanderol Rp 11,5 juta On The Road Jakarta.
Kabar motor listrik ini dikatakan langsung oleh CEO Polytron, Hariono. Segmen yang diincar Polytron adalah motor listrik dengan harga di bawah Rp 10 juta.
Pasti membuat motor listrik murah, mungkin segmen yang di bawah Rp 10 juta. Motor listrik, bukan sepeda listrik.
2. PO Karona Rilis Sleeper Bus untuk Divisi Pariwisata
Lama tidak terdengar namanya, perusahaan otobus (PO) Karona merilis bus baru buatan Karoseri Piala Mas. Kali ini membuat gebrakan dengan bodi Rexus model sleeper bus untuk divisi pariwisata.
Bodi Rexus sendiri merupakan produk bodi bus andalan dari karoseri Piala Mas yang awalnya dirancang untuk sasis mesin belakang.