Warga Sulauwangi Ajukan 200 Berkas PTSL, Kuota PTSL Desa Ini Mencengangkan

Perangkat Desa Sulauwangi Kecamatan Tanjung Kemuning sampaikan penyampaian berkas PTSL, Rabu 24 April 2024.Foto: BAHMAN/RKa--

PTSl sudah lama dinantikan oleh warga melalui program ini warga sangat diberikan keringanan. Sebab bila penerbitan PTSL tanpa ada program, maka biaya sngatlah mahal dan memberatkan warga.

“Beruntung desa mendapat program PTSL tidak terbatas kuotanya. Warga merasa senang, karena lahannya memilki PTSL yang bisa dimanfaatkan untuk keperluan. Dengan PTSL, lahan warga tidak akan ada gangguan atau apa lagi sengketa,” tuturnya.

Salah seorang warga Desa Sulauwangi Iwan (40) menuturkan, dirinya sangat senang ada program PTSL dari pemerintah. Karena lahannya yang sudah lama belum ada sertifikat dan melalui program ini dapat memberikan keringan. Sebab bila membuat PTSL sendiri biayanya sangatlah mahal.

“Kami warga sangat senang ada program PTSL dari pemerintah. Lahan yang belum ada PTSL nantinya akan diterbitkan oleh BPN Kaur,” cetusnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan