PERLU DIKETAHUI! Berikut Cara Top Up Saldo DANA dan GOPAY Lewat OVO

Cara top up saldo DANA dan GOPAY lewat OVO. Sumber foto: radarbanten.co.id--

Setelah mengetahui tentang biaya transfer OVO ke rekening bank dan juga minimal jumlah transfernya, berikut langkah-langkah cara transfer dari Saldo OVO ke GOPAY dan ke DANA berikut ini penjelasannya.

 Cara Transfer Saldo OVO ke DANA:

1. Buka aplikasi OVO di HP kamu, lalu pilih menu transfer 

2. Selanjutnya pilih ke rekening Bank 

3. Pada kolom Bank tujuan, pilih Bank CIMB NIAGA 

4. Pada kolom nomor rekening, masukan kode 8059 dan diikuti nomor HP kamu yang terdaftar pada akun DANA. 

5. Kemudian pada kolom nominal transfer, masukan jumlah top up dan klik lanjutkan 

6. Kemudian setelah kamu klik lanjutkan akan ada notifikasi top up untuk konfirmasi transfer. 

Pastikan nama penerima adalah DANA top up DNID + nomor hp di akun DANA. Jika sudah benar. Selanjutnya klik Transfer. 

BACA JUGA:RUSAK BERAT! Pemkab Bakal Revitalisasi Beberapa Aset Gedung, Kolam Renang, Hotel, Hingga Kantor Dinas

BACA JUGA:120 Kosakata Bahasa Serawai Bengkulu Selatan yang Unik, Simak Mulai dari Tetanjal Hingga Kelawai Muanai

Cara Transfer Saldo OVO ke GOPAY: 

1. Buka aplikasi OVO, kemudian pilih menu transfer 

2. Selanjutnya pilih ke rekening Bank 

3. Pada kolom Bank tujuan, pilih Bank permata 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan