SMK Ma'arif Kaur Harapkan Pembagian Kuota Lebih Adil, Ini Penjelasan Kepseknya

Soib Munawar--

BACA JUGA:Jokowi Bagikan Paket Sembako di Bogor, Segini Paket Bansos Diberikan ke Warga

Fasilitas di sekolahnya juga sudah memadai, dengan mempunyai 20 unit komputer dan ruang belajar yang cukup.

Namun disayangkan minat untuk bersekolah di sekolahnya kurang. Karena kalah dengan sekolah negeri yang ada.

"Meskipun mempunyai peserta didik yang sedikit. Kami berharap sekolah ini tetap bertahan dan tidak akan pernah tutup, namun yang kami takutkan semakin lama minat untuk bersekolah di sekolah kami menurun, karena kalah dengan sekolah besar lainnya yang terus menerus membludak diminati oleh para siswa," ucap Soib.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan