PATUT DITIRU! Kades Pimpin Apel Pagi, Begini Tujuannya

APEL: Kades Sukarami 2 Kecamatan Kelam Tengah pimpin apel pagi, Senin 25 Maret 2024.-IST/RKa Bahman Hadi-

Walau sedang menjalani ibadah puasa tetap semangat bekerja dan ciptakan pelayanan yang lebih baik lagi.

“Walau sedang berpuasa, selaku Pemdes tetap setia dalam melayani warganya. Karena pelayanan selalu terdepan guna mensejahterakan warga,” ucapnya.

Tahun 2024 ini, pelayanan semakin ditingkatkan. Supaya warga tidak ada keluhan masalah pelayanan oleh Pemdes. Dengan demikian, maka keinginan warga yang butuh akan semua keperluan dapat diatasi.

BACA JUGA:Jelang Idul Fitri, Satpol PP BS Akan Razia Ternak, Tertangkap Langsung Denda Maksimal

“Setiap kali melayani warga dengan wajah yang manis dan tersenyum. Karena Kades merupakan amanah dari warga dan begitu juga Perades harus tetap semangat dalam mengerjakan tugas untuk membentuk roda pemerintahan yang lebih maju lagi,” ucapnya. 

Terpisah, Camat Kelam Tengah Aruan Syamsu, S.Sos menjelaskan, dirinya sangat mengapresiasi bagi Kades yang sering menggelar apel pagi bersama perangkatnya. Guna menentukan arah pekerjaan dalam segi pelayanan.

“Mari tingkatkan pelayanan di desa, Manfaatkan waktu untuk apel pagi sebelum bertugas melayani keperluan warga,” sebutnya. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan