Kacabdin Bintuhan Ingatkan Kepsek, Tidak Ada Sogok-Menyogok dalam PPDB

RAPAT: Kepala SMA/SMK Kabupaten Kaur saat mengikuti rapat koordinasi persiapan PPDB di Kantor Cabdin Wilayah IX Bintuhan, Selasa 19 Maret 2024. FENTY/RKa--

 

Jika ditemukan hal tersebut, maka tentu oknum tersebut akan ditindak tegas sesuai dengan undang-undang yang berlaku nantinya. Dia juga meminta kepada orang tua siswa, yang menemukan aksi Pungli untuk segera melaporkan agar bisa langsung ditindak tegas. 

 

Dengan terlaksananya rapat persiapan ini bertujuan untuk membahas sistem PPDB di tahun 2024, dan apa saja yang diperbolehkan dan tidak diperbolehkan saat PPDB berlangsung nantinya. Saat PPDB nanti dibuka, pihaknya akan bekerjasama dengan tim saber Pungli, untuk mengawasi PPDB di tahun 2024, jika terdapat sekolah yang melakukan Pungli segera melaporkan dan akan ditindak tegas.

 

"Tidak ada sogok-menyogok dalam PPDB nantinya, jika masih juga terdapat hal tersebut segera lapor," tegasnya.

 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan