Megawati Hangestri Dihujat Netizen, Lah Kenapa?
Megawati Hangestri dihujat para fans merasa tidak terima dengan sikap Mega.-Sumber foto : koranradarkaur.id-
koranradarkaur.id – Baru-baru ini Megawati Hangestri heboh pasalnya atlet voli asal Indonesia ini dikabarkan sedang bersantai dengan kekasihnya namun menuai sorotan, lah kok bisa?
Megawati Hangestri yang baru saja pulang dari Korea Selatan dan tiba di Indonesia baru-baru ini tuai hujatan dari para fansnya atau banyaknya netizen.
Megawati yang banyak digemari baik di Korea Selatan dan Indonesia kini harus menerima hujatan dari para fens dan beberapa fans tidak menerima yang telah diunggah Mega tersebut.
Dalam video yang diunggah Megawati sedang bersantai bersama pasangannya mendapatkan hujatan netizen.
Netizen menganggap Mega justru berkata kasar dan kurang pantas ketika memberikan peringatan kepada fans yang dinilai menganggu privasinya.
Dengan demikian, unggahan Megawati Hangestri di TikTok langsung mendapatkan banyak komentar oleh para netizen padahal dirinya baru saja pulang dari Korea Selatan.
BACA JUGA:Segini Gaji Megawati Hangestri Jika Bergabung dengan Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia
Mengutip dari tvonenews.com, dalam unggahan tersebut yang diulisnya pada Senin 14 April 2025 tampak memberikan peringatan dirinya menyebutkan.
“Bisa tidak sedikit saja orang-orang menghargai privasi aku,?” tulis Megawati diakun TikToknya. Selain itu Mega juga mengatakan bahwa dirinya juga manusia biasa, dia juga butuh privasi.
Selain itu, Megawati Hangestri juga menulis bahwa dirinya telah menghargai usaha mereka alias penggemarnya.
Mega juga mengatakan bahwa ini terlalu berlebihan dirinya juga ingin istirahat tulis di akunnya.
Selain itu, Megawati juga mengatakan capek dia pulang ke rumah karena ingin bertemu keluarga, ingin menikmati suasana di rumah.
Masih kata Mega apa kalian tidak mengerti dengan penuh tanda tanya banyak.