3 Jalan Tol Tertua di Indonesia, Simak Kota dan Lokasinya

Jalan tol tertua di Indonesia. Sumber foto: Majalengka.disway--

Jalan tol yang merupakan bagian dari jalan tol Trans Jawa ini tersambung langsung dengan Jalan Tol Semarang-Solo di ujung selatan dan Tol Semarang - Batang di ujung barat.

3. Jalan Tol Jakarta – Tangerang

Jalan Tol Jakarta - Tangerang memiliki panjang mencapai 33 Km. Jalan tol ini pertama kali diresmikan pada tahun 1984 dan menjadi ruas jalan tol tertua ke tiga yang ada di Indonesia saat ini. 

Ruas Tol Jakarta - Tangerang menjadi ruas tol penghubung bagi beberapa ruas tol lain yang ada di Jakarta dan Banten. Seperti ruas tol Tangerang - Merak, ruas tol dalam kota Jakarta, ruas tol lingkar luar Jakarta 1, dan ruas tol lingkar luar Jakarta 2. 

Jalan Tol yang telah dibangun dan beroperasi secara optimal memungkinkan adanya mobilitas yang lebih efisien bagi masyarakat. Yang mana dapat mencapai tempat tujuan dengan lebih cepat dan mudah, tanpa harus terjebak kemacetan lalu lintas yang berkepanjangan. Sehingga diharapkan semakin meningkatkan produktivitas dan efisiensi dalam kegiatan sehari-hari.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan