Baca Koran radarkaur Online - Radar Kaur

Kalahkan Obat Apotik, Ini Dia 10 Manfaat Buah Mengkudu, Ampuh Atasi Berbagai Masalah Kesehatan

Manfaat buah mengkudu-Sumber foto: Koranradarkaur.id-

KORANRADARKAUR.ID – Buah mengkudu merupakan salah satu tanaman herbal yang banyak khasiat.

Namun, kebanyakan orang enggan untuk mengonsumsi buah ini dikarenakan rasanya dan baunya yang kurang enak.

Simak di sini yuk untuk tahu manfaat buah mengkudu bagi kesehatan.

BACA JUGA:Buah Mengkudu Baik untuk Kesehatan, Benarkan Bisa Menangkal Berbagai Penyakit, Cek di Sini Jawaban Pastinya!

BACA JUGA:Meski Baunya Pesing, Buah Mengkudu Kaya Manfaat, Dapat Menurunkan Kadar Gula Darah

Buah mengkudu atau yang dikenal dengan nama ilmiah Morinda citrifolia adalah tanaman tropis yang telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional di berbagai belahan dunia.

Buah ini memiliki berbagai manfaat kesehatan yang telah menarik perhatian banyak orang.

Dalam beberapa tahun terakhir, minat terhadap mengkudu semakin meningkat seiring dengan berkembangnya pemahaman tentang pentingnya gaya hidup sehat dan pengobatan alami.

BACA JUGA:Ingin Menanam Tanaman Obat Tradisional di Lingkungan Rumah, Intip Caranya di Sini Yuk!

BACA JUGA:Khasiat dan Manfaat Tanaman Obat Antanan yang Bisa Jadi Lalapan, Bikin Makan Tambah Lahap!

Buah mengkudu dikenal sebagai salah satu buah yang memiliki manfaat sebagai tanaman obat herbal, berkat kandungan nutrisinya yang beragam.

Setiap bagian dari tanaman ini, mulai dari akar, batang, kulit, daun, hingga buahnya, mengandung berbagai nutrisi yang bermanfaat.

Meskipun demikian, banyak orang hanya memanfaatkan buahnya untuk dijadikan obat herbal, dengan cara yang paling umum adalah mengolahnya menjadi minuman atau jus.

Menurut informasi dari USDA Food Data Central, dalam 30 mililiter jus mengkudu terdapat beberapa kandungan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan