Usai Dimutasi Panglima Jenderal Agus, Kini 6 Jenderal TNI Dampingi KSAD Maruli Simanjuntak

Sebanyak 6 jenderal TNI dampingin Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Maruli. Sumber foto : koranradarkaur.id--

KORANRADARKAUR.ID - Usai dimutasi Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto, kini 6 jenderal TNI dampingin Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Maruli.

Mereka yang terkena mutasi tersebut merupakan para perwira tinggi (pati) TNI AD yang memiliki pangkat mulai dari jenderal bintang satu sampai tiga.

Tercatat, ada yang berpangkat Letnan Jenderal (Letjen TNI) atau jenderal bintang tiga, ada yang Mayor Jenderal (Mayjen TNI) atau jenderal bintang dua.

Serta, ada pula pati TNI AD yang menyandang pangkat jenderal bintang satu, atau setara dengan pangkat Brigadir Jenderal (Brigjen TNI).

BACA JUGA:20 Perwira Tinggi TNI AD Naik Pangkat Setingkat Lebih Tinggi dari Panglima, Ini Nama - Namanya

Setelah dimutasi oleh Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto, mereka kini resmi akan mendampingi KSAD Jenderal Maruli Simanjuntak.

Para perwira tinggi tersebut akan ditugaskan di Markas Besar (Mabes) TNI dengan jabatan tentunya sebagai Staf Khusus KSAD.

Adapun, mutasi para pati TNI AD tersebut masih tergabung dalam mutasi besar-besaran yang dilakukan Panglima TNI pada, 14 Maret 2025 lalu.

Mutasi, rotasi dan promosi jabatan tersebut tertuang dalam Keputusan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto Nomor : Kep/333/III/2025.

Dalam Surat Keputusan tersebut dijelaskan tentang rotasi dan mutasi terhadap 86 Pati TNi yang 53 diantaranya merupakan Pati TNI AD.

BACA JUGA:Kena Mutasi Panglima TNI, 13 Perwira TNI AD Pecah Bintang Satu, Simak Namanya di Sini

Sebagai informasi pula, rotasi dan mutasi jabatan para perwira tinggi dengan pangkat jenderal berbintang tersebut terbagi dengan tiga bagian.

Diantaranya, 53 orang Pati TNI AD, 12 Pati TNI AL, dan 21 Pati TNI AU. Mereka semua mendapatkan tugas dan jabatan yang baru yang berbeda dari sebelumnya.

Lalu, siapa saja nama-nama para perwira tinggi TNI AD yang terkena mutasi sesuai dengan Surat Keputusan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto tersebut?

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan