Rekomendasi HP Samsung dengan Baterai Paling Awet Tahun 2025, Ini Jenis - Jenisnya!

HP Samsung dengan baterai paling awet. Sumber foto: koranradarkaur.id --
Selain itu, juga memiliki daya tahan baterai diklaim bisa mencapai lebih dari 28 jam untuk panggilan telepon.
2. Samsung Galaxy A16
Lebih lanjut, Samsung Galaxy A16 dilengkapi dengan baterai 5.000 mAh dan pengisian cepat 25W. Galaxy A16 juga diklaim memiliki daya tahan baterai yang baik untuk penggunaan sehari-hari.
BACA JUGA:Samsung Galaxy A26 5G, Dijual Rp 3 Jutaan, Ini Kelebihannya!
3. Samsung Galaxy M15 5G
Untuk diketahui, smartphone satu ini juga memiliki baterai 5.000 mAh dengan pengisian cepat 25W. Galaxy M15 5G juga diklaim memiliki daya tahan baterai yang baik untuk penggunaan sehari-hari.
4. Samsung Galaxy A06
HP ini dilengkapi dengan baterai 5.000 mAh dan pengisian cepat 25W. Galaxy A06 diklaim mampu mengisi daya hingga 50 persen dalam waktu 30 menit.
5. Samsung Galaxy A15
Samsung Galaxy A15 dibekali dengan baterai 5000 mAh yang awet dengan dukungan fast charging 25W. Selain itu, juga memiliki layar super AMOLED 90 Hz dengan kecerahan hingga 800 nit.
6. Samsung Galaxy S25+
HP satu ini tahan hingga seharian berbekal baterai litium ion 4900 mAh, sehingga mendukung fast charging 45 Watt. Ngecas 30 menit terisi 65 persen.