Kapan Cetak Kartu Ujian SKB CPNS 2024? Ini Informasi Lengkapnya

Jadwal cetak kartu ujian SKB CPNS 2024-sumber foto: Koranradarkaur.id-

3. Buka halaman Resume Pendaftaran  

4. Klik tombol Cetak Kartu Peserta Ujian  

5. Simpan kartu yang sudah dicetak  

Pastikan data di kartu sudah sesuai. Jangan sampai ada yang salah.  

Tahapan SKB CPNS 2024: 

Sebagaiman diketahui, SKB akan berlangsung dari 9 hingga 20 Desember 2024. Namun, ada tahapan penting yang perlu Anda ketahui yakni:

1. Pada 20 hingga 22 November 2024 akan dilaksanakan pemetaan lokasi ujian  

2. Pada 23 hingga 25 November 2024 akan dilaksanakan pemilihan lokasi ujian oleh peserta  

3. Pada tanggal 4 Desember sampai dengan 8 Desember 2024 akan dilaksanakan penentuan lokasi dan jadwal ujian. 

Lebih lanjut, melalui peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN – RB) Nomor 6 Tahun 2024, telah menetapkan materi untuk SKB CPNS 2024 diantaranya:

Materi SKB di instansi pusat:  

1. Psikotes  

2. Tes potensi akademik  

3. Tes bahasa asing  

4. Tes kesehatan jiwa  

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan