Pilkada Serentak 2024 Wajib Sukses! Ini Pesan Penting Ketua KPU RI

Ketua KPU RI Mochammad Afifuddin-sumber foto: Koranradarkaur.id-

Selain persiapan debat, juga KPU  telah rampung melaksanakan penerimaan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) yang mana jumlah KPPS yang akan bertugas di Pilkada 2024 yang mana masing-masing Tempat Pemungutan Suara (TPS) akan ada 7 petugas KPPS. Sedangkan untuk gaji para KPPS nantinya akan menerima unsur Ketua Rp 900 ribu dan anggota Rp 800 ribu. 

Tahun ini adalah tahun pertama PIlkada digelar serentak se-Indonesia, tujuan dari Pilkada serentak adalah bentuk keseriusan Pemerintah dalam mewujudkan pembagunan peserta demokrasi dengan begitu maka wajib bagi penyelenggaraan atau KPU seluruh daerah menyukseskan Pilkada serentak.

Untuk itu maka kewenangan dan kewajiban seluruh KPU harus benar-benar diperhatikan begitu juga tentang kebijakan yang diambil juga harus sesuai aturan yang ada dan jangan pernah melenceng dari aturan.

Dengan komitmen bersama serta memperhatikan apa yang menjadi kebijakan dalam Pilkada 2024 nantinya dengan sendirinya Pilkada 2024 akan sukses dan sesuai dengan apa yang telah dicita-citakan. *

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan