BKN Buka Pendaftaran PPPK 2024 untuk Tenaga Teknis, Ada Empat Jabatan Bisa Daftar
Pendaftaran PPPK tenaga teknis resmi dibuka BKN ini jabatan yang bisa dilamar-Sumber Foto: koranradarkaur.id-
7. Pelamar mengunggah dokumen yang terdiri dari:
- Pasfoto baru menggunakan pakaian formal atar belakang warna merah
- KTP) asli/surat keterangan asli
- SCAN surat lamaran dan dibubuhi meterai tempel 10.000 harus sesusai
- Ijazah asli bagi lulusan SMA/sederajat asli sesuai dengan
ketentuan
- Transkrip Nilai asli
- Berpengalaman di bidang kerja dengan tugas jabatan yang dilamar paling singkat 2 tahun pada jabatan pelaksana
- Surat penyataan diri pelamar sudah ditandatangani
- Bagi pelamar penyandang disabilitas, ditambah
dengan surat keterangan dari Dokter
8. Pelamar memastikan bahwa semua data dan dokumen yang diserahkan lengkap .
9. Pelamar menyelesaikan proses pendaftaran dan menerima kartu pendaftaran
Nah itulah tadi bagi pelamar yang ingin mendaftar menjadi PPPK tenaga teknis. *