Pelamar PPPK Banyak Mengeluh Adanya Pencurian Identitas, Nama dan NIK Terdaftar di Parpol
Hati-hati adanya pencurian identitas nama dan NIK terdaftar di Parpol.-Sumber foto: Koranradarkaur.id-
Nantinya semua peserta dapat memeriksa apakah NIK mereka terdaftar sebagai anggota atau pengurus Parpol.
BACA JUGA:PENTING! Sebelum MENDAFTAR, Cermati Dulu Syarat Honorer Apabila Ingin Mendaftar PPPK 2024
BACA JUGA:Honorer Database BKB 1,7 Juta, Kuota PPPK 1 Juta, Bagaimana Nasib 700.000 Honorer?
Prosesnya sangat mudah, hanya dengan memasukkan NIK di kolom yang tersedia dan hasilnya akan langsung ditampilkan.
Jika terdaftar sebagai anggota partai, pelamr disarankan segera mengajukan keberatan atau melapor kepada pihak berwenang agar status tersebut bisa dihapus.
Selain itu, pencurian identitas nama dan NIK pelamar juga bisa dinyatakan gagal seleksi administrasi PPPK 2024 jika terjadi ketidaksesuaian pendidikan pelamar dengan formasi yang diambil.
Sebagaimana diketahui, bahwa proses seleksi PPPK 2024 menunjukkan betapa pentingnya melakukan verifikasi data dengan cermat.
Pelamar harus memastikan bahwa kualifikasi pendidikan, pengalaman dan data pribadi mereka sesuai persyaratan yang ditetapkan.
Selain itu, pelamar juga harus berhati-hati terhadap kemungkinan pencurian identitas oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.
Nah itulah tadi cara mengecek pencurian identitas nama dan NIK apabila disalahgunakan. ***