Proklamasi Sudah Dilaksanakan, Namun Kesulitan dalam Penyebaran Beritanya, 4 Kendala yang Dihadapi

Jumat 02 Aug 2024 - 08:27 WIB
Reporter : Riska Ayu Kurniati
Editor : Daspan Haryadi

2. Keterbatasan sarana dan prasarana komunikasi

Saat itu, komunikasi di Indonesia masih sangat terbatas dan tidak merata. Radio, telegraf atau surat kabar tidak tersedia di semua daerah.

3. Jarak dan kondisi geografis Indonesia

Indonesia adalah negara kepulauan yang memiliki kondisi geografis dan jarak yang beragam. Ada daerah yang mudah dijangkau, namu ada juga daerah terpencil, pegunungan atau laut yang sulit untuk dijangkau.

4. Campur tangan dari pihak Sekutu

Untuk mengambil alih kekuasaan dari Jepang, Sekutu datang ke Indonesia setelah Jepang menyerah pada 15 Agustus 1945.

Sekutu berusaha mengembalikan kekuasaan Belanda di Indonesia dan menolak mengakui kemerdekaan Indonesia.

Dengan menyensor media massa, menghentikan siaran radio dan menghancurkan alat komunikasi, sekutu berusaha mencegah berita proklamasi kemerdekaan Indonesia tersebar luas.*

Kategori :