Kulit Auto Mulus dan Cerah! Dibalik Kenikmatannya Ini Segudang Manfaat Cokelat untuk Kecantikan Kulit

Sabtu 06 Jul 2024 - 18:08 WIB
Reporter : Riska Ayu Kurniati
Editor : Dedi Julizar

3. Mencerahkan Kulit Secara Alami

Bagi yang ingin punya kulit cerah alami, cokelat bisa membatu membuat kulit menjadi cerah secara alami

Ini karena cokelat memiliki antioksidan yang dapat merangsang pertumbuhan sel kulit baru dan mengurangi warna kulit. Beberapa produk kecantikan yang mengandung cokelat dapat membantu mengatasi kulit kusam.

4. Mencegah Jerawat

Bagi yang punya permasalahan kulit berjerawat, cokelat bisa jadi solusinya loh. Cokelat memiliki antioksidan yang dapat merangsang sel kulit dan membunuh bakteri penyebaeb jerawat.

5. Mendetoksifikasi Kulit

Berikutnya, menggabungkan cokelat dan kafein akan memberikan manfaat yang luar biasa. Kombinasi ini menghasilkan detoksifikasi kulit yang sangat baik.

Ini membantu menghilangkan sel kulit mati dan memungkinkan sel kulit baru untuk bernapas.

6. Mengatasi Sel Kulit Mati

Tidak hanya kafein, cokelat dengan tambahan gula juga bisa digunakan sebagai scrub untuk mengangkat sel kulit mati. Pengangkatan sel kulit mati meningkatkan efektivitas produk perawatan kulit.

Selain itu, proses regenerasi kulit baru akan lebih cepat yang membuat wajah lebih halus dan mulus. *

Kategori :