CATAT! Berikut Jadwal PPDB Jenjang SD di Bengkulu Selatan 2024, Lengkap Jadwal, Kuota dan Zonasi

Minggu 23 Jun 2024 - 19:45 WIB
Reporter : Rohidi Effendi
Editor : Dedi Julizar

4. Fotokopi Kartu Keluarga.

5. Fotokopi KTP Orang Tua.

6. Berusia minimal 7 tahun pada tanggal 1 Juli Tahun berjalan wajib di terima sebagai peserta didik.

7. Berusia paling rendah 6 tahun pada tanggal 1 Juli tahun berjalan.

8. Bagi yang masih berusia 5 tahun 6 bulan pada tanggal 1 Juli tahun berjalan. Maka. Wajib melampirkan bukti peserta  didik baru yang memiliki kecerdasan istimewa/bakat istimewa. Hal itu juga wajib dibuktikan dengan rekomendasi tertulis dari psikolog profesional.

"Umur yang paling penting harus diperhatikan. Karena maksimal tujuh tahun dan paling rendah lima tahun terhitung 1 Juli tahun berjalan," pungkas Kabid. 

BACA JUGA:Rumah Sakit Bertaraf Internasional, Buka Loker Tenaga Ahli Berkualitas

INI DAFTAR NAMA-NAMA SDN DAN SWASTA DI BENGKULU SELATAN LENGKAP ZONAZI MASING-MAISNG  :

1. SDN 1 Bengkulu Selatan

- Kuota : 84 Siswa

Zonasi : Kelurahan Belakang Gedung dan Kampung Baru

2. SDN 2 Bengkulu Selstan

- Kuota : 84 Siswa

- Zonasi : Kelurahan Padang Sialang, Jalan Haji Yasin, Jalan Kemas Jamaludin dan Jalan Duayu

3. SDN 3 Bengkulu Selatan

- Kuota : 84 Siswa

Kategori :