Formasi CASN 2024 Diumumkan, Penerimaan PPPK di 7 Instansi Besar-Besaran

Selasa 23 Apr 2024 - 09:32 WIB
Reporter : Etika Larasati
Editor : Daspan Haryadi

Sementara itu, 40.508 formasi PPPK akan ditempati oleh tenaga teknis dan 65 lainnya akan ditempati oleh tenaga kesehatan.

2. Kementerian Perhubungan

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) akan membuka 18.017 formasi CASN 2024 yang telah disetujui oleh Kemenpan-RB.

Formasi yang akan diberikan oleh Kemenhub terdiri dari 1.391 CPNS dan 16.626 PPPK. Adapun rinciannya, 1.385 CPNS akan menjadi tenaga teknis sementara 6 CPNS akan menjadi tenaga kesehatan.

Sementara itu, terdapat 16.543 formasi PPPK bagi tenaga teknis dan 83 PPPK untuk tenaga kesehatan.

BACA JUGA:Kuasai Bahasa Asing, Ini 5 Hal yang Perlu Disiapkan Jika Ingin Kuliah di Luar Negeri

BACA JUGA:Kuliah Gratis! 8 Universitas Ini Tawarkan Beasiswa Hingga Ratusan Juta

3. KemenPUPR

Kemenpan-RB telah menyetujui 26.319 formasi CASN 2024 untuk Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).

Rincian lowongan CPNS KemenPUPR terdiri dari 6.385 CPNS tenaga teknis dan tiga CPNS tenaga kesehatan.

Sementara itu, sebanyak 19.931 tenaga teknis untuk PPPK akan menjadi bagian dari formasi CASN Kementerian PUPR.

4. Badan Pengawas Pemilu

Kemenpan-RB telah menyetujui 18.557 formasi CPNS dan PPPK di Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu).

Diketahui Bawaslu akan membuka 18.557 formasi yang terdiri dari 1.984 CPNS dan 16.573 PPPK.

Anas mengatakan, rekrutmen tersebut akan memberi kesempatan kepada honorer atau tenaga non-ASN di lingkungan Bawaslu untuk diangkat menjadi PNS tau PPPK. 

5. Kementerian Kesehatan

Kategori :