Untuk calon gubernur ada 102 Paslon, 1.126 paslon bupati dan wakil bupati, serta 272 paslon wali kota dan wakil wali kota yang ditetapkan di bawah rekapitulasi jumlah Paslon partai politik atau gabungan partai politik.
BACA JUGA:Hasil Survey Indikator Politik Indonesia, Khofifah Unggul di Pilkada Jawa Timur
Sedangkan wilayah dengan 1 Paslon yang ditetapkan. Papua Barat menjadi wilayah yang hanya memiliki 1 paslon gubernur dan wakil gubernur, ada 5 wilayah yang tersebar di Indonesia dengan pasangan calon tunggal untuk kategori wali kota dan wakil wali kota.
Mulai dari Kota Pangkal Pinang di Kepulauan Bangka Belitung, Samarinda di Kalimantan Timur, Kota Pasuruan dan Surabaya di Jawa Timur, serta Tarakan di Kalimantan Utara.
Palson bupati dan wakil bupati tunggal terdapat 31 wilayah diantaranya Sumatera Utara, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Lampung, Kepulauan Bangka Belitung, Jawa Tengah, Jawa Timur, Kalimantan (Barat, Selatan, Timur Utara), Sulawesi Selatan, Tenggara, Aceh Tamiang di Aceh, Batanghari di Jambi, Bintan di Riau, juga di wilayah Ciamis, Jawa Barat.