BACA JUGA:Pemda Kaur Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW, Momen Terbaik Berbenah Diri
Selain itu, pihaknya juga berencana untuk mengadakan workshop yang melibatkan para santri dan pengasuh.
Workshop ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan yang diperlukan. Untuk menghindari perilaku menyimpang serta memperkuat nilai-nilai keagamaan.
"Kami ingin memberikan pemahaman yang lebih mendalam, tentang pentingnya menjaga akhlak dan moral di kalangan santri. Supaya tidak dapat menimalisir perilaku menyimpang. Dengan adanya kerjasama tim yang baik, Insya Allah kedepan Ponpes. Tetap menjadi pendidikan yang dipercaya dalam mendidik moral, akhlak dan pengetahuan agama santri dan santriwati," tambahnya.
Kategori :